PKBM MANDIRI AKAN MELAKSANAKAN KURIKULUM MERDEKA “MANDIRI” BERBAGI TA.2023/2024

Suksesnya penerapan kurikulum merdeka tahun ajaran 2022/2023 pada PKBM Mandiri Desa Jotang adalah “mandiri berubah” , sehingga pada tahun pelajaran 2023/2024 telah mendaftar menggunakan kurilum merdeka yaitu ” mandiri berbagi”.

penerapan kurikulum ini membawa konsekwensi terhadap perencanaan, proses dan asesmen pembelajaran pada PKBM Mandiri. seperti contoh adalah penyusunan kurikulum operasional satuan pendidikan (KOSP) yang harus disusun sendiri oleh lembaga.

Untuk itu sebelum melakukan perubahan pada KOSP dilakukan analisis konteks terhadap lingkungan belajar di PKBM secara menyeluruh agar dapat mendukung tercapainya kompetensi perserta didik sesuai dengan capaian pembelajara (CP) yang diaktualisasikan kedalam Alur tujuan pembelajaran (ATP) sehingga memudahkan dalam penyusunan modul ajar dalam proses pembelajarannya.

Dampak dari penerapan kurikulum merdeka mandiri berbagi ini adalah lulusan yang kompeten sesuai dengan amanat undang-undang pendidikan yang berlaku.

Tinggalkan komentar